JAKARTA - Gempa susulan mengguncang Bali pada pukul 14.52 WIB. Kekuatannya menurun dari gempa sebelumnya menjadi sebesar 5,6 Skala Richter (SR).
Berdasarkan data Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), Kamis (13/10/2011), pusat gempa masih berada di kedalaman 10 kilometer di bawah permukaan laut.
Titik gempa berada di 9,76 LS, 114,53 BT, 131 kilometer badat daya Nusa Dua, Bali. Gempa kedua ini juga membuat sejumlah warga yang sudah tenang kembali panik.
Keyword : Gempa Susulan Bali, Gempa Bali,Bali Teguncang Gempa,Gempa Bali 13 Oktober 2011,Bali Panik
Home » Berita / Opini » Gempa Susulan 5,6 SR Guncang Bali Lagi
Gempa Susulan 5,6 SR Guncang Bali Lagi
Diposting oleh Mas Admin on Kamis, 13 Oktober 2011
Label:
Berita / Opini
{ 0 komentar... read them below or add one }
Posting Komentar
Komentar Lah Dengan Komentar Yang Bermanfaat. Jangan Lah Komentar Yang Hanya Berbau SPAM.